Ketika Anda menggunakan situs web kami, cookie diletakkan di perangkat Anda. Dengan mengeklik "Setuju", Anda menunjukkan bahwa Anda telah membaca semua informasi tentang penggunaan cookie kami dan Anda secara jelas menyetujui penggunaan ini seperti yang tercantum dalam kebijakan cookie kami. Untuk informasi selengkapnya tentang pemrosesan data pribadi, silakan pelajari kebijakan privasi kami.
Bagi manajer yang berusaha melindungi pemakai APD mekanik dengan lebih baik, Ansell telah mengembangkan beberapa panduan disertai kiat-kiat tentang cara membersihkan, mensanitasi, mendisinfeksi, dan melepas APD mekanik dengan benar agar mengurangi risiko terpapar virus corona.
Untuk membantu perusahaan saat mereka membuka kembali fasilitas yang ditutup saat memuncaknya pandemi virus Corona, Ansell telah merangkum panduan dari WHO serta organisasi keselamatan & kesehatan kerja dalam dokumen satu halaman yang mudah dibaca.
Penyediaan perlindungan yang tidak sesuai, atau lingkungan yang mendorong pekerja untuk 'merangkap sarung tangan' — untuk mengenakan sarung tangan perlindungan kimiawi dan sayatan secara terpisah bersamaan — ketika dihadapkan dengan beberapa paparan, seringkali akan mengarah pada ketidakpatuhan terhadap kebijakan alat pelindung diri (APD) . Hal ini menjadikan pekerja terpapar pada peningkatan risiko bahaya yang tidak semestinya dan dapat berdampak serius pada produktivitas dan profitabilitas.
Ansell telah dianugerahi penghargaan dengan “Produk/Layanan Terbaik” 2022 dalam Kategori Sustainabilitas oleh World of Safety & Health Asia. Penghargaan ini mengakui inovasi teknologi Surgical SMART Pack™ dan peran yang diberikan oleh desain inovatifnya dalam mengurangi jejak karbon pada kemasan.
Secara umum, pakaian untuk ruang bersih dan lingkungan steril dirancang semata-mata untuk meminimalkan kontaminasi partikel dari lingkungan sekitar. Sebagai akibatnya, personel ruang bersih yang menangani peralatan tajam atau dari barang pecah belah memiliki risiko cedera pribadi lebih tinggi karena kurangnya perlindungan fisik yang diberikan oleh sarung tangan ruang bersih standar.